Our Feeds

Rabu, 13 April 2016

cekinformasi

Router Cisco 2901 V/K9, Harga dan Spesifikasi Terbaru

Router Cisco 2901 V/K9 - Semakin berkembang teknologi yang kian hari kian melejit ini tentu juga berpengaruh terhadap berbagai kemudahan dalam memenuhi kebutuhan hidup yang dengan menggunakan teknologi yang canggih. Dan kali ini kita tentu tidak asing lagi dengan berbagai perangkat keras yang bisa menunjang kemudahan dan kelancaran kita terhadap meneruskan jaringan untuk bisa terkoneksi dengan berbagai network yang ada.

Ada banyak sekali fungsi yang dimilikinya, dengan menggunakan router cisco ini anda akan bisa menghubungkan antara network yang satu dengan yang lain. Fungsi dari perangkat ini diantaranya adalah untuk menyokong keamanan jaringan  dan juga bisa menjalankan konfigurasi dengan spesifik di interface yang mampu mengoneksikan secara optimal sesuai dengan media yang ada.

Router Cisco 2901 V/K9, Harga dan Spesifikasi Terbaru
Perangkat ini juga disebut dengan perangkat manajemen jaringan. Sehingga sistem kinerja yang ada pada jaringan terorganisasikan atau telah diatur dengan menggunakan perangkat yang disebut dengan router cisco. Sementara itu untuk router cisco 2901- V ini memiliki keunggulan yang berbeda dengan yang lain. Berikut ini adalah spesfikasi lengkap Router Cisco 2901 V :
  • Keterangan Produk: Cisco 2901 Voice Bundle - router - modul suara / faks - desktop
  • Tipe Perangkat: Router - modul suara / faks
  • Tipe Wadah: Desktop - modular - 1U
  • Protokol Link Data: Ethernet, Fast Ethernet, Gigabit Ethernet
  • Protokol Rute: OSPF, IS-IS, BGP, EIGRP, DVMRP, PIM-SM, IGMPv3, GRE, PIM-SSM, perutean IPv4 statis, perutean IPv6 statis
  • Protokol Manajemen Jarak Jauh: SNMP, RMON
  • Fitur: Perlindungan firewall, dukungan VPN, dukungan MPLS, dukungan Syslog, dukungan IPv6, Class-Based Weighted Fair Queuing (CBWFQ), Weighted Random Early Detection (WRED)
  • Standar yang Sesuai: IEEE 802.1Q, IEEE 802.3ah, IEEE 802.1ag
  • Daya: AC 120/230 V ( 50/60 Hz )
  • Dimensi (LxPxT): 43.9 cm x 43.8 cm x 4.5 cm
  • Bobot: 6.1 kg
Harga Router Cisco 2901 V/K9

Harga yang ditawarkan juga cukup mahal, untuk bisa memiliki perangkat canggih ini anda harus menyiapkan uang sebesar $2,159,10 atau setara dengan 29.612.000 Rupiah, jika kalian masih tertarik kalian dapat membelinya secara online melalui situs resmi router cisco, yaitu beli.cisco.com

Nah itulah ulasan dari kami mengenai Router Cisco 2901 V.  Semoga  artikel tersebut bisa bermanfaat untuk anda, Sekian dan terima kasih

Subscribe to this Blog via Email :
Previous
Next Post »