Our Feeds

Jumat, 29 April 2016

cekinformasi

Cara Mengubah Jaringan Edge menjadi 3G atau 4G LTE Semua Merk

Teknologi super cepat 4G LTE adalah sebuah layanan internet yang memiliki kecepatan super, bagaimana tidak 4G LTE ini adalah layanan internet paling cepat di Indonesia saat ini, teknologin ini memang baru saja bisa dinikmati masyarakat Indonesia baru-baru ini, meskipun saat ini masih pada lokasi padat penduduk saja seperti misalanya Jakarta, bandung, Surabaya dan masih banyak lain, meskipun pada kota padat penduduk itupun masih terbatas wilayah tertentu saja, semoga saja para provider cepat menyelesaikan dan agar nantinya masyarakat Indonesia dapat menikmati kecepatan internet super ini.

Jika dulu hanya ada jaringan Edge akan tetapi saat ini sudah ada 3G bahkan 4G di Indonesia, dan teknologi ini memang tengah diterapkan pada smartphone terutama 4G LTE, dan pentingnya jaringan tersebut pada sebuah ponsel tentu sangat penting sekali, karena jika kita sudah mendukung teknologi 3G bahkan 4G tentu saja akifitas menjelajah dunia maya semakin asik dan cepat, karena memang jaringan 4G dibuat untuk mempercepat akses Upload dan Download, bayangkan saja kecepatan pada jaringan 4G bisa mencapai 100mbps. Akan tetapi kelemahan darijaringan ini adalah tidak semua device mendukung jaringan ini, karena memang memiliki pita tersendiri.

Cara Mengubah Jaringan Edge menjadi 3G atau 4G LTE

Cara Mengubah Jaringan Edge menjadi 3G atau 4G LTE
Sebelum kita menginjak inti pembahasan kali ini alangkah lebih baiknya kita kenali terlebih dahulu kondisi device atau smartphone kita terlebih dahulu. Yang perlu digaris bawahi adalah pastikan smartphone anda sudah mendukung teknologi 3G atau HSDPA atau 4G. akan tetapi jika memang ternyata smartphone anda tidak mendukung jaringan ini, maka mau tidak mau kalau anda harus membeli perangkat smartphone baru yang sudah memiliki fitur 3G, HSDPA, 4G, sehingga untuk lalu lintas data akan lebih maksimal.

Cara Mengubah Jaringan Edge Menjadi 3G atau 4G LTE

Untuk merubah jaringan ponsel anda ke Edge atau ke 3G bahkan ke 4G LTE sebenarnya dapat anda lakukan secara langsung pada saat tiba-tiba Koneksi Terputus di ponsel anda dan ternyata tidak bisa kembali lagi jaringan 3G atau 4G LTE, cara yang kami sampaikan kali ini juga sangat mudah sekali anda tinggal masuk Setting atau Pengaturan jaringan, dan anda pun sudah bisa mengganti jaringan anda.
  1. Masuk ke Setting atau Pengaturan
  2. Jika sudah selanjutnya silahkan pilih Wireless dan Network
  3. Selanjutnya anda tinggal pilih menu mobile network
  4. Jika sudah anda bisa memilij Network Mode
  5. Selanjutnya centang pada WDCMA Only atau anda juga bisa memilih WDCMA Preffered
  6. Jika sudah klik OK dan tunggu proses pergantian jaringan, dan pastikan sinyalnya berubah secara otomatis.
Jika cara yang sudah kami sampaikan diatas membuat anda bingung dan malah tidak menemukan menu yang dimaksud, sebaiknya anda bisa menggunakan cara yang kedua dari kami, cara ini juga sangat mudah untuk dilakukan.
  1. Silahkan menghubungi dengan mengetik perintah seperti ini : *#*#4636#*#*
  2. Setelah itu maka akan terbuka menu “Testing”
  3. Jika sudah selanjutnya anda tentukan phone information
  4. Selanjutnya scroll kebawah untuk memilih menu “set preffered network type” dan silahkan tentukan sebagai WDCMA Only.
Sangat mudah sekali ya caranya, jika memang anda sudah mempraktekkan cara diatas tentu saja jaringan pada smartphone anda dipastikan sudah berubah pada jaringan 3G atau 4G LTE. Akan tetapi jika anda sudah mensetting smartphoe anda seperti diatas akan tetapi masih saja lemot dan lelet, sebaiknya anda mengecek pada saluran internet anda. Tetapi yang perlu anda ketahui kekuatan sinyal didaerah anda juga mempengaruhi kecepatan yang anda dapatkan, jika anda ingin akses yang cepat pastikan sinyal 3G bahkan 4G LTE yang ada di ponsel anda full bar.

Demikian tadi informasi mengenai Cara Mengubah Jaringan Edge Menjadi 3G atau 4G LTE semoga dapat menjadi inspirasi tersendiri untuk anda, oh iya.. untuk akses internet yang cepat tentu dibutuhka RAM yang longgar, untuk itu pastikan anda menginstall aplikasi yang penting saja, silahkan copot aplikasi yang dirasa tidak penting.

setting jaringan 3d di hp mito, trik singnal lte full bar, hp mito 4g lte, ingin ada saluran 4g di hp, membuat mito a80 menjadi sony, mengubah jaringan ponsel mito, merk smartphone bisa 3g dan 4g, merubah jaringan 3g ke 4g mito, seting 3g hp infinix, full sinyal LTE, device hp 4g apa bisa untuk layanan 3g, Cra akses cepat 4G di smartphone, cara cepat mengubah sinyal edge menjadi 3G di hp android mito A500, cara mengetahui hp samsung kita ada jaringan 4 g atau tidak, cara mengetahui smartphone kita sudah ada fitur 4G atau belum, cara mengubah jaringan edge ke 3g android infinix, cara mito a500 ingin sinyal 4G, cara ngechek kekuatan sinyal pada HP INFINIX, cara pengaturan jaringan hp infinix, cara rubah jaringan 3g ke 4g hp mito a 500

Subscribe to this Blog via Email :
Previous
Next Post »

2 komentar

Write komentar
Unknown
AUTHOR
28 Agustus 2019 pukul 03.38 delete

Klo ngubah jaringan hp mito fantasi 3 ke 4g bisa gak..?

Reply
avatar
Unknown
AUTHOR
28 Agustus 2019 pukul 03.39 delete

Klo ngubah jaringan hp mito fantasi 3 ke 4g bisa gak..?

Reply
avatar